Postingan

MITOS dan PENGALAMAN ESTETIS dari SEBUAH KARYA SENI

Gambar
Memahami Mitos dan Pengalaman Estetis dari Lagu dan Video Klip  "Monokrom" - Tulus

REVIEW 20 JURNAL

Kajian Seni Rupa dan Desain Nama: - Anisa Silfiana Putri (202146500787)               - Diana Herfryta Sari (202146500762)

Abstrak Makna dan Unsur Desain Grafis pada Logo Grup Aespa Versi 'Savage'

Gambar
 Analisis Semiotika Roland Barthes pada Logo Grup Aespa Versi 'Savage' Anisa Silfiana Putri (202146500787) Diana Herfryta Sari (202146500762) Abstrak Logo aespa 1st Mini Album 'savage' (source: https://pin.it/4VPrlqw)      Penelitian ini mengkaji mengenai logo aespa versi 'Savage' sebagai logo produk dari perusahaan SM Entertainment. Menggunakan metode kajian pustaka (studi literatur) dimana teknik yang digunakkan adalah mengumpulkan bahan bacaan dan literatur secara spesifik mengenai objek formal Desain Grafis: Logo aespa versi Savage dan objek material Analisis Semiotika Roland Barthes      Urgensi penelitian ini dilakukan untuk kebutuhan tugas kuliah mata kuliah Kajian Seni Rupa dan Desain, serta digunakan untuk melihat seberapa besar pengaruh desain logo yang ditampilkan terhadap kemajuan aespa mengubah pandangan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis unsur desain grafis yang terdapat pada logo aespa versi Savage dan menganalisis logo aespa

Literature Review dan Objek Desain

Gambar
  Literatur Review 3 Jurnal   I.                 JURNAL 1 -      Judul: Analisis Semiotika Strukturalis Ferdinand De Saussure pada Film “Berpayung Rindu” -      Objek: Tanda-tanda yang muncul dari film Berpayung Rindu -         Pendekatan: Metode deskriptif kualitatif yang difokuskan pada penanda dan petanda -      Analisis: Menampilkan beberapa adegan visual dan teks yang memiliki makna pembelajaran dan pembentukan karakter -         Kesimpulan: Film ini tidak lepas dari kemampuan sutradara dalam membaaca situasi dan menyesuaikan dengan kondisi zaman   II.               JURNAL 2 -         Judul: Interpretasi Semiotika Ferdinand De Saussure dalam Hadist Liwa dan Rayah -         Objek: Sejarah Bendera Liwa dan Rayah -      Pendekatan: Penelitian ini menggunakan pendekatan semiotika dalam meninterpretasikan ulang simbol bendera -         Analisis: Bendera Liwa dan Rayah merupakan bendera yang digunakan Rasulullah SAW, namun benderanya tanpa tulisan kalimat tauhid
 Inovasi Bentuk Figur Kayon Wayang Kulit Purwa Gaya Surakarta Kesenian wayang kulit tidak hanya memiliki nilai adi luhung pada aspek pertunjukan dan sastra, tetapi juga pada aspek bentuknya. Seiring perkembangan zaman, bentuk figur kayon mengalami perubahan dan muncul berbagai ragam bentuk. Terdapat bentuk ragam bentuk kayon yang dapat dilihat dari 5 aspek: 1.) Ragam ukuran Tinggi: 75 - 99 cm Lebar: 38 - 59 cm 2.) Ragam bidang dan struktur bidang Bidang: Wengku, bedhahan, dan kadiwengku Struktur bidang: pucukan, genukan, lengkeh, palemahan, dan inovasi baru berupa umpak (tonjolan kecil) 3.) Ragam isian  Terdiri dari 20 tumbuhan, 43 hewan, 6 makhluk mitologi, 11 benda alam, 13 buatan, 4 simpol, total 97 ragam 4.) Ragam tatahan 14 ragam, terdiri dari; bubukan, tratasan, untu walang, bubukan iring, mas-masan, gubahan, srunen, inten-intenan, sekar katu, patran, seritan, sembuliyan, pipil, dan susruk 5.) Ragam sunggingan dan sunggingan belakang Sunggingan: Sorotan, gemblangan, dan padang bu

Sepatu SMA

Gambar
 Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh >0< Hai, saya Anisa Silfiana Putri (202146500787), salah satu mahasiswa Unindra angkatan 2021. Saat ini saya sedang menempuh perkuliahan di semester 4. Pada blog pertama saya ini, saya ingin bercerita singkat tentang kisah sebuah sepatu. Berbicara tentang sepatu, saya teringat pada sepatu SMA saya yang dulu hilang satu Gambar ilustrasi sepatu SMA saya (foto asli tidak tersedia dikarenakan sepatunya saat ini sudah tidak ada) (source: https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fwww.olx.co.id%2Fitem%2Fnike-black-sepatu-sekolah-hitam-emboss-iid-844800124&psig=AOvVaw22Xbuep6Hc9yzDpJGMH-ak&ust=1678808306184000&source=images&cd=vfe&ved=0CBAQjRxqFwoTCJDOsLie2f0CFQAAAAAdAAAAABAF) Awal mulanya, dahulu saat saya mengikuti salah satu latihan bela diri di sekolah. Setiap hari senin karena pasti pulang petang dan jarak antara rumah dan sekolah yang cukup jauh, saya selalu dijemput oleh ayahanda bapak tercinta. Saya